Tangan dinginnya sebagai seorang produser rekaman memang tidak perlu diragukan lagi. Nama Steve Lillywhite yang begitu mendunia di belantika musik menyempatkan diri datang ke Indonesia. Tim Kapanlagi.com pun mendapat kesempatan khusus melakukan wawancara dengan Steve Lillywhite dimana perain lima kali Grammy Awards ini menceritakan pengalaman musiknya yang begitu berkesan bagi dirinya. seperti apa? Yuk, simak di sini!
