Test Drive Mitsubishi Outlander Sport PX A/T
2015-06-15 6 Dailymotion
Di antara pilihan produk Outlander Sport, PX adalah trim termewah. Beberapa fitur unggulan dijejalkan PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB) untuk menegaskan statusnya sebagai flagship.