Fenomena batu akik menjadi pusat perhatian tersendiri sekarang ini. Hobi dengan batu akik dari Sabang sampai Marauke juga dimiliki Super Bejo yakni Edwin dan Jhody. Bahkan lantaran sama-sama gandrung dengan batu akik keduanya pun sering cekcok. Benarkah demikian? Simak, di sini kisahnya!
