Divonis Kanker Getah Bening, Ria Irawan Tetap Ceria
2015-06-22 5 Dailymotion
Meski mengidap penyakit yang sangat membahayakan, namun Ria Irawan tetaplah wanita ceria. Wajahnya sama sekali tak terlihat sendu. Hal itu pun diakui oleh ibunda tercintanya, Ria Irawan. Seperti apa kisah selengkapnya? Simak hanya di sini!