Afgansyah Reza sudah menyiapkan segudang resolusi untuk ia wujudkan di tahun 2016. Afgan mengaku, bahwa di tahun depan banyak sekali project yang akan ia jalani. Lantas, benarkah salah satu resolusi Afgan adalah bermain film layar lebar? Simak hanya di sini!
