Bermain di film drama komedi berjudul Ngenest, Lala Karmela jadi ketagihan dengan yang namanya akting. Ia pun berharap akan ada project film-film lain yang melibatkan namanya. Lantas, kalau diberi pilihan antara menyanyi dan berakting, mana ya yang akan dipilih oleh Lala? Simak hanya di sini!
