Dua Pendiri Teman Ahok Dipulangkan ke Tanah Air
2016-06-05 10 Dailymotion
Dua aktivis Teman Ahok yang dideportasi dari Singapura mengatakan berangkat ke Singapura untuk mengumpulkan KTP pendukung Ahok. Mereka tidak mengetahui kegiatan itu bisa berimplikasi hukum di negara tersebut.