Pembalap Formula 1 kebanggaan Tanah Air, Rio Haryanto kembali adu cepat dengan pembalap F1 lainnya di GP Inggris. Sirkuit Silverstone tidaklah asing bagi Rio mengingat ia pernah meraih podium utama dalam sprint race dan mewujudkan janjinya mengumandangkan lagu Indonesia Raya pada 5 Juli tahun lalu.
