Jokowi Minta Buwas Usut Tuntas Cerita Freddy Budiman
2016-08-04 8 Dailymotion
Presiden Jokowi memanggil Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Komisaris Jenderal Polisi Budi Waseso terkait pengakuan Freddy Budiman kepada Koordinator KontraS Haris Azhar.