Saksi Ahli: Tidak Ditemukan Sianida di Tubuh Mirna
2016-09-21 8 Dailymotion
Pemaparan di muka persidangan Michael Robertson, sianida tidak masuk mulut Mirna. Dari barang bukti yang dia temukan saat cairan diambil hari pertama atau 70 menit kematian Mirna tidak ditemukan sianida.