Sudah Dua Hari Banjir Menggenangi Dua Perumahan di Depok
2017-02-17 3 Dailymotion
Dua komplek perumahan wilayah Cimanggis, Depok, Jawa Barat masih terendam air sejak dua hari lalu. Akibatnya aktivitas warga terganggu. Warga berharap Pemerintah setempat segera mencari solusi agar banjir tidak berkepanjangan.