Jokowi: Demokrasi di Indonesia Sudah Kebablasan
2017-02-22 28 Dailymotion
Presiden Joko Widodo mengatakan kondisi demokrasi Indonesia saat ini sudah keluar dari yang semestinya. Sebab dalam praktiknya demokrasi politik membuka peluang terjadinya artikulasi politik ekstrem