RSUD Tangerang Terbakar, Pasien Panik saat Dievakuasi
2017-06-14 2 Dailymotion
<p>VIVA.co.id – Gudang Rumah Sakit Umum Daerah kabupaten Tangerang hangus terbakar. Akibat kebakaran seluruh pasien di rumah sakit sempat mengalami kepanikan saat dievakuasi.</p><br />