Pelantikan Gubernur Aceh dan Wakil Dihadiri Presiden Jokowi
2017-07-05 13 Dailymotion
<p>VIVA.co.id – Gubernur dan wakil gubernur Aceh yang terpilih dalam Pilkada 2017 lalu, Irwandi Yusuf dan Nova Iriansyah resmi dilantik. Pelantikan dihadiri Presiden RI, Joko Widodo dan ibu negara.</p><br />