<p>Kesehatan gigi masih menjadi hal yang dikesampingkan bagi masyarakat Indonesia.<br /> <br />Karena itu perlunya mencegah kerusakan gigi sejak dini, terutama pada anak. Bagaimanakah caranya? Simak liputan Jurnalis Kompas TV berikut ini.</p> <br />