Surprise Me!

Keren! Sisa Potongan Rambut Dibuat Jadi Lukisan

2017-10-04 2 Dailymotion

<p>Sisa potongan rambut di salon biasanya hanya disapu dan dibuang begitu saja. Namun, seorang pegawai barbershop asal Tiongkok Wang Xiao Jiu justru memanfaatkan sisa rambut untuk membuat karya seni.</p> <br /> <br /><p>Wang membentuk beragam gambar impresif dari potongan rambut. Saat membuat karyanya, Wang meniru gambar dari sebuah kartu ataupun foto dan telepon seluluer.</p> <br /> <br /><p>Wang menyelesaikan karyanya dalam waktu dua hingga tiga jam.</p> <br /> <br /><p>Baginya, kreasi ini merupakan kegiatan untuk mengisi waktu luang setelah memotong rambut.</p> <br />

Buy Now on CodeCanyon