Surprise Me!

BI: Pelemahan Rupiah Hanya Sementara

2017-10-04 1 Dailymotion

<p>Nilai tukar rupiah terus melemah dalam dua pekan terakhir. Bank Indonesia beralasan pelemahan rupiah terimbas kebijakan Bank Sentral Amerika Serikat.</p> <br /> <br /><p>Deputi Senior Bank Indonesia Mirza Adityaswarman mengatakan, selain prediksi kenaikan suku bunga Amerika Serikat, penurunan pajak di AS dan pergantian gubernur The Fed adalah serangkaian faktor yang menyebabkan dollar menguat.</p> <br /> <br /><p>Mirza optimistis turunnya nilai tukar rupiah hanya berlangsung sementara. Saat ini, neraca pembayaran Indonesia dalam kondisi sehat, sehingga pelemahan rupiah diprediksi hanya sementara.</p> <br />

Buy Now on CodeCanyon