<p>VIVA – Penyidik kepolisian masih memeriksa secara intensif dokter Helmi, pelaku penembakan istrinya sendiri di sebuah klinik di Cawang, Jakarta Timur.</p><br />