<p>Pemerintah Kabupaten Kuningan, Jawa Barat, kembali menggelar Event Tour De Linggarjati pada 1-3 Desember 2017. Sebanyak 215 peserta dari 5 negara, yakni Indonesia, Malaysia, Singapura, Mongolia, dan Filipina mengikuti agenda bergengsi ini.</p> <br />
