<p>Sekretaris jenderal Kementerian Perhubungan meminta maskapai meminimalisasi terjadinya keterlambatan alias delay di luar faktor cuaca.</p> <br /> <br /><p>Kemenhub bahkan menyiapkan sanksi bagi maskapai yang masih delay. </p> <br /> <br /><p>Kemenhub dan pengelola bandara terus berkoordinasi agar kejadian delay bisa ditekan.</p> <br /> <br /><p>Apalagi, tahun ini, pemerintah memprediksi penumpang pesawat pada periode Natal hingga tahu baru akan meningkat dibanding tahun lalu.</p> <br />
