<p>KPK memeriksa Zumi Zola sejak sekitar pukul 10 pagi. Zumi diperiksa untuk tersangka Saifudin yang saat ditangkap menjabat sebagai Asisten Daerah bidang 3 Provinsi Jambi.</p> <br /> <br /><p>Selain Zumi Zola KPK dijadwalkan memeriksa tiga saksi lainnya dua dari DPRD Jambi dan satu orang lainnya dari pihak swasta.</p> <br />
