Walikota Cimahi dan Suami Jalani Pemeriksaan Perdana di KPK
2018-01-06 7 Dailymotion
<p>VIVA.co.id – Kasus suap yang menyeret walikota Cimahi, Atty Suharti dan suaminya, Itoc Tochija serta dua orang pengusaha, Senin kemarin menjalani pemeriksaan perdana sebagai tersangka di KPK.</p><br />