<p>Satu lagi kandidat berlatar belakang militer ikut Pilkada Serentak. Brigjen TNI Purnawiraman Almost Beard Maliogha, mantan kepala staf Kodam XIII Merdeka Sulawesi Utara mendaftar ke KPU.</p> <br /> <br /><p>Almost Beard berpasangan dengan Elians Bawoleh. </p> <br /> <br /><p>Saat mendaftar, bakal calon bupati Sitaro, Sulawesi Utara ini berjalan kaki ke KPUD Sitaro. Pasangan ini diusung tiga partai politik, yakni partai Nasdem, Gerindra, dan PAN.</p> <br /> <br /><p>Maliogha telah resmi mundur dari TNI pada 5 Januari 2018.</p> <br />
