Surprise Me!

Sungai Seine Meluap, Pusat Kota Paris Kebanjiran

2018-01-25 455 Dailymotion

<p>Sungai Seine yang melintasi pusat kota Paris meluap. Otoritas setempat terpaksa menutup beberapa ruas jalan dan membatalkan pelayaran. Ya, sungai Seine sering dilintasi kapal - kapal yang mengangkut turis yang ingin merasakan romantisme kota Paris.</p> <br /> <br /><p>Jalanan ditutup mulai dari arah timur hingga ke daerah Eiffel di sebelah barat.</p> <br /> <br /><p>Ruas jalan di depan balai kota Paris juga ditutup.</p> <br /> <br /><p>Sementar itu, perusahaan kereta api berencana menutup 6 stasiun di sepanjang sungai Seine.</p> <br /> <br /><p>Permukaan air sungai Seine mencapai ketinggian 3,3 meter di atas normal. Situasi ini diprediksi akan meningkat dalam beberapa hari ke depan.</p> <br />

Buy Now on CodeCanyon