Surprise Me!

Tetap Cantik dan Awet Muda, Ternyata Ini Rahasia Rossa!

2018-02-13 3 Dailymotion

Meski telah menjadi penyanyi terkenal, Rossa tetap bersikap seperti awal merintis karier. Pelantun lagu "Tegar" ini masih sering menerbar senyum dan tawa terhadap orang yang ditemuinya.<br /><br />Ketika ditanya mengenai hobi tertawanya, Rossa mengaku hal itu telah menjadi kebiasaan sejak kecil. Saat di masa awal mulai terkenal, Rossa sempat diimbau mengontrol diri dengan tidak banyak tertawa . Namun hal itu tidak pernah Rossa hiraukan.<br /><br />Ditemui saat di kawasan Kuningan, Jakarta, Kamis (01/02) siang, Rossa mengaku mengalami keriput di sekitar wajah karena sering tertawa. Meski begitu, Rossa tak akan berhenti tertawa. Ia malah beranggapan bahwa tertawa merupakan salah satu rahasia tetap awet muda. <br /><br />Videografer: Herri Hermawan<br />Editor: Idham Harumsyah<br />=================================================<br />http://www.tabloidbintang.com<br />Facebook: https://www.facebook.com/tabloidbintang<br />Twitter: https://twitter.com/tabloidbintang

Buy Now on CodeCanyon