<p>Bambang bahkan memberi judul pidatonya yaitu Kami Butuh Kritik dan berencana membuat lomba kritik terbaik untuk DPR.</p> <br /> <br /><p>Bambang merespons pro kontra di masyarakat soal isi undang undang MD3 salah satunya soal warga yang merendahkan martabat anggota dewan bisa terjerat hukum. Ia meminta masyarakat tak salah paham soal isi pasal itu.</p> <br /> <br /><p>Bambang menegaskan DPR tidak anti kritik. Judul pidatonya pun dibuat Kami Butuh Kritik disertai tulisan besar yang tampak di ruang sidang DPR.</p> <br /> <br /><p>Politisi Golkar ini lalu menyebut akan membuat lomba kritik agar masyarakat tidak salah paham kepada DPR.</p> <br />
