<p>VIVA – Polres Metro Jakarta Barat kembali tangkap enam pengemudi ojek online, mereka diyakini menganiaya dua anak jalanan di Tambora Jakarta Barat.</p><br />