Surprise Me!

Berkunjung ke Desa Tiga Dimensi

2018-03-08 6,195 Dailymotion

<p>Desa Tanjungsari, Kecamatan Kranggan, Kabupaten Rembang, Jawa Tengah ini dijuluki Desa Tiga Dimensi.</p> <br /> <br /><p>Nama tersebut muncul setelah pemuda – pemuda karang taruna setempat menghiasi jalan sepanjang 500 meter dengan 12 gambar tiga dimensi. Mulai dari gambar zebra cross, tangga, kolam lumba – lumba, jembatan, hingga burung elang.</p> <br /> <br /><p>Selain mempercantik jalan desa, mereka berharap Desa Tanjungsari dapat menjadi tempat wisata baru bagi warga Kabupaten Rembang dan sekitarnya.</p> <br />

Buy Now on CodeCanyon