Baseman kedua Cleveland Indians Rob Refsnyder lakukan cara unik untuk mencetak poin ganda, dengan memukul bola masuk tepat ke lubang pembatas di San Diego Padres.