Surprise Me!

Kondisi Terkini Arab Saudi Usai Serangan Rudal Pemberontak

2018-03-26 2,820 Dailymotion

<p>Sedikitnya tujuh rudal ditembakan kelompok milisi Houthi asal Yaman ke sejumlah wilayah di Arab Saudi. Satu orang dilaporkan tewas.<br /> <br /><br /> <br />Serangan rudal ini menyasar Arab Saudi pada Minggu (26/3) malam waktu setempat. Satu serangan terjadi di Ibu Kota Saudi, Riyadh dan berakibat sejumlah kerusakan.</p> <br /> <br /><p>Bagaimana kondisi terkini di Arab Saudi?</p> <br /> <br /><p>Kompas Petang sudah tersambung lewat telepon dengan Duta Besar Indonesia untuk Arab Saudi, Agus Maftuh Abegebriel.</p> <br />

Buy Now on CodeCanyon