<p>Persoalan tenaga kerja asing menjadi salah satu persoalan yang dibahas di peringatan hari buruh sedunia di Indonesia.</p> <br /> <br /><p>Partai Amanat Nasional dalam konpersnya menilai jika penting pembentukan pansus tenaga kerja asing terkait perpres nomor 20 tahun 2018.</p> <br /> <br /><p>Pemerintah didesak untuk membahas kembali perpres nomor 20 tahun 2018 tentang penggunaan tenaga asing.</p> <br /> <br /><p> </p> <br />
