<p>Wakil Ketua Umum Partai Gerindra Sandiaga Uno menyebut Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti cocok sebagai cawapres mendampingi Prabowo Subianto.<br /> <br /><br /> <br />Menurut Sandiaga, karakter Susi Pudjiastusti sangat disukai oleh masyarakat Indonesia.</p> <br /> <br /><p>Sandiaga pun menawarkan Susi untuk mencari cawapres pendamping Prabowo Subianto.</p> <br />
