<p>Ketua DPP Partai Gerindra, Ahmad Riza Patria, menyatakan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto siap menjadi fasilitator pertemuan Amien Rais dan Presiden Joko Widodo,<br /> <br /> <br /> <br />Menurut Ahmad Riza Patria, Prabowo Subianto adalah tokoh nasional yang siap mempertemukan siapa saja tokoh bangsa untuk meredakan ketegangan politik.</p> <br /> <br /><p>Riza menambahkan, Prabowo dinilai tepat menjadi fasilitator karena dekat dengan Presiden Joko Widodo juga politisi senior PAN, Amien Rais, <br /> <br /><br /> <br />Rencana pertemuan Amien Rais dan Jokowi bergulir setelah Amien Rais menyatakan mau bertemu Presiden Jokowi, tapi harus di Yogyakarta.</p> <br />
