<p>Dalam Salat Id kali ini, Wali Kota Surabaya membawa keluarga besar termasuk menantu dan cucu perempuannya.</p> <br /> <br /><p>Seusai Salat Risma menggelar open house di rumah dinasnya di jalan Sedap Malam, Surabaya. Menyambut Idul Fitri 2018, Wali Kota Surabaya membuka pintu untuk seluruh warga yang ingin berkunjung.</p> <br /> <br /><p>Selain jajaran pegawai pemerintah kota antusiasme warga surabaya pun sangat tinggi untuk bersilaturahim.</p> <br /> <br /><p>Acara ‘'open house’’ dibuka mulai pukul 9 pagi dan merupakan acara rutin tahunan Wali Kota Surabaya saat idul fitri.</p> <br />
