<p>Urusan negara dan keluarga, dua hal yang menjadi prioritas seorang Zulkifli Hasan, Ketua MPR sekaligus pucuk pimpinan Partai Amanat Nasional.<br /> <br /><br /> <br />Bagaimana sosok Zulkfili Hasan menjalani perannya sebagai kepala lembaga tinggi negara sekaligus sebagai seorang kepala keluarga?<br /> <br /><br /> <br />Yuk, kenali lebih dekat keluarga Ketua MPR Zulkifli Hasan di momen Lebaran dalam video berikut.</p> <br />
