<p>Pasca berakhirnya masa jabatan Gubernur Jawa Barat yang dipegang oleh Ahmad Herwayan, Kementerian Dalam Negeri telah menetapkan Komjen Pol M Iriawan sebagai pelaksana tugas Gubernur Jawa Barat.</p> <br /> <br /><p>Pelantikan mantan Kapolda Metro Jaya Komjen Pol Muhammad Iriawan sebagai pelaksana tugas Gubernur Jawa Barat berlangsung pada pukul 10 pagi.</p> <br /> <br /><p>Pelantikan dihadiri oleh para pejabat negara dan hampir seluruh Anggota DPRD Jawa Barat.</p> <br />
