Usai Jalani Pemeriksaan, KPK Tahan Gubernur Aceh
2018-07-05 13 Dailymotion
<p>VIVA – Gubernur Aceh Irwandi Yusuf yang juga tersangka suap dana otonomi khusus ditahan Rutan KPK setelah selesai menjalani pemeriksaan KPK pada Kamis dini hari tadi, 5 Juli 2018.</p><br />