Presiden dan Prabowo Akui Pertemuan Bahas Masalah Kebangsaan
2018-07-17 4 Dailymotion
<p>VIVA.co.id – Presiden Jokowi menemui Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto di kediaman Prabowo di Hambalang, Bogor, Jawa Barat. Keduanya mengaku pertemuan tersebut membahas berbagai persoalan kebangsaan.</p><br />