Calon Haji Selundupkan Ratusan Kemasan Jamu Pegal Linu
 2018-07-19   107   Dailymotion
<p>VIVA.co.id – Petugas imigrasi Juanda di Surabaya, Jawa Timur, menyita ratusan kemasan jamu milik calon jemaah haji. jamu-jamu tersebut disembunyikan di dalam kaleng biskuit di antara butiran beras.</p><br />