VIVA.co.id - Sebanyak 69 orang pekerja seks komersial di Jayapura, Papua, dipulangkan ke daerah asalnya di berbagai daerah di Jawa Timur. Dalam rombongan tersebut juga terdapat sejumlah anak-anak yang turut serta dipulangkan ke kampung halaman.