Tradisi Mudik Sejumlah Negara di Dunia
2018-08-16 27 Dailymotion
VIVA.co.id - Mudik merupakan tradisi tahunan yang terjadi jelang hari raya keagamaan. Mudik buka hanya terjadi di Indonesia. Sejumlah negara juga punya tradisi pulang ke kampung halaman antara lain, Malaysia dan Bangladesh.