VIVA.co.id - Terbunuhnya seorang Penjaja Seks Komersial (PSK) di rumah kos di Tebet, Jakarta Selatan membuka mata kita tentang praktik prostitusi terselubung. Wacana lama untuk melegalkan lokalisasi prostitusi pun muncul kembali.