Begini Kondisi Moncong Pesawat AirAsia QZ8501
2018-09-08 14 Dailymotion
VIVA.co.id - Pengangkatan badan pesawat AirAsia QZ8501 terus dilakukan. Moncong pesawat yang berhasil ditemukan oleh para nelayan kini juga sudah berhasil dievakuasi oleh para petugas.