Surprise Me!

Polisi Kejar Pelaku Pembuang Limbah Medis di Karawang

2018-09-12 220 Dailymotion

<p>Polres Karawang, Jawa Barat, terus mengejar pelaku pembuang limbah medis yang dibuang di kawasan mangrove, Dusun Kepuh, Karawang, Jawa Barat, Minggu (10/9) pagi.<br /> <br /> <br /> <br />Berdasarkan hasil olah TKP, polisi menemukan nota bertuliskan Rumah Sakit Budi Asih Bekasi.</p> <br /> <br /><p>Namun saat dimintai keterangan, pihak rumah sakit mengaku tidak tahu menahu soal limbah, karena telah bekerja sama dengan PT Mahardika untuk pembuangan limbah medis.<br /> <br /><br /> <br />Polisi telah memeriksa enam saksi, termasuk pihak rumah sakit. Namun hingga kini, terduga pelaku pembuangan belum memenuhi panggilan polisi untuk pemeriksaan.<br /> <br /><br /> <br />Untuk sementara, tumpukan limbah medis diberi garis polisi, karena berisi alat bekas pakai yang sarat penyakit.</p> <br />

Buy Now on CodeCanyon