<p>IMF World Bank Group Annual Meeting memasuki hari ke-2. Sektor infrastruktur akan jadi bahasan utama hari ini.</p> <br /> <br /><p>Pemerintah mulai fokus cari dana segar untuk pembiayaan infrastruktur di luar APBN.</p> <br /> <br /><p>Pemerintah juga sudah menyepakati sejumlah proyek pembangunan infrastruktur. Di antaranya, satelit multi fungsi dan preservasi jalan nasional non-tol dan jalan tol.</p> <br /> <br /><p>Dengan demikian, fasilitas pembiayaan bisa diambil alih oleh BUMN dan lembaga seperti PTSMI dan Indonesia Exim-Bank. Pemerintah pun terus menjajaki berbagai skema, untuk pembiayaan infrastruktur termasuk "Availability Payment".</p> <br />
