<p>Sempat dilaporkan hilang, satu keluarga di Deli Serdang, Sumatera Utara ditemukan tewas di aliran Sungai Belumai dengan kondisi tangan terikat.</p> <br /> <br /><p>Dari penyelidikan pihak kepolisian, pelaku pembunuhan adalah tetangga korban yang rupanya tinggal tak jauh dari rumah korban.</p> <br /> <br /><p>Apa yang menjadi motif pelaku hingga tega melakukan pembunuhan keji ini? Berikut penelusuran tim Gelar Perkara.</p> <br />
