<p>VIVA – Seorang peserta reuni 212 meninggal dunia saat ingin pulang ke rumahnya. Korban diduga mengalami kelelahan dan juga menderita penyakit jantung.</p> <br />