Kolaborasi Barongsai dan Sisingaan di Perayaan Imlek
2019-02-05 234 Dailymotion
<p>Perayaan tahun baru Imlek, biasanya lekat dengan atraksi barongsai. Selain untuk ritual menolak bala bencana, atraksi barongsai di Subang, Jawa Barat, berkolaborasi dengan kesenian Sunda, sebagai simbol persatuan.</p> <br />