Surprise Me!

KPU & DPR Masih Cari Solusi Kekurangan Surat Suara DPTB

2019-02-27 1,311 Dailymotion

<p>Komisi Pemilihan Umum tengah berkoordinasi dengan DPR terkait kurangnya surat suara bagi pemilih yang pindah TPS atau Daftar Pemilih Tambahan.<br /> <br /> <br /> <br />Menurut Komisioner KPU Viryan Azis, pencetakan surat suara khusus untuk Daftar Pemilih Tambahan (DPTB) tidak dimungkinkan, lantaran bertentangan dengan undang-undang pemilu. <br /> <br /><br /> <br />Dalam data KPU, sebanyak 275.923 pemilih tercatat sudah mengurus dokumen pindah memilih. Jumlah ini diperkirakan melebihi ketersediaan surat suara tambahan dalam setiap TPS. <br /> <br /><br /> <br />Alternatif solusi, kini sedang didiskusikan dengan Komisi II DPR, termasuk mempertimbangkan pengajuan judicial review ke Mahkamah Konstitusi.</p> <br />

Buy Now on CodeCanyon