<p>Ketua KPU Sumatera Utara, Yulhasni, yang tengah berada di Jakarta menegaskan video ricuh surat suara tercoblos yang disebut berlangsung di KPU Kota Medan adalah berita bohong.</p> <br /> <br /><p>Video sebenarnya adalah video kericuhan saat penghitungan suara Pilkada Tapanuli Utara tahun 2018 lalu. Berikut penjelasan Ketua KPU Sumatera Utara, Yulhasni.</p> <br />
